Mudik Aman? Kenali Rambu-Rambu Jalan Berikut Ini

Mudik Aman? Kenali Rambu-Rambu Jalan Berikut Ini
JAKARTA, 25 Juni 2017 - Mudik dengan menggunakan sepeda motor menjadi salah satu pilihan dari tahun ke tahun. Berbagai situasi dan kondisi dihadapi selama perjalanan sehingga sangat diperlukan kehati-hatian untuk menghindari kecelakaan yang tidak diinginkan. Kasus kecelakan lalu lintas tahun lalu memang menurun dibanding tahun 2015. Meski demikian tak pernah ada yang mengharapkan hal buruk tersebut. Dari data yang diambil Korlantas Polri terkait arus mudik lebaran 2016 itu tercatat 2.719 kecelakaan, korban meninggal dunia 504 orang, luka berat 873 orang dan luka ringan mencapai 3635 korban jiwa selama 2 minggu! Hal ini bisa kita hindari, salah satunya, dengan mematuhi rambu-rambu lalu lintas dan marka jalan ini. Kelihatan sepele, tapi sangat penting. Berikut beberapa rambu dan marka jalan yang perlu mendapat perhatian. 1. Garis Putih Tanpa Putus Marka jalan ini sebenarnya sering kita temui, apalagi buat yang suka banget dengan istilah cornering jangan anggap sepele garis ini. Garis yang memperingatkan kita agar tetap mematuhi jalur dan tidak boleh menyalip (keluar atau masuk) jalur lawan arah. Buat yang suka nikung saat di jalan, harap hati-hati jangan sampe 'cilukba' dengan truk atau bus dari arah berlawanan. 2. Rambu Peringatan Kabut Jika Anda melihat rambu ini disaat melintasi suatu daerah yang rawan kabut, jangan pernah memaksa kendaraan Anda untuk tetap berjalan ketika kondisi kabut tebal dan membatasi penglihatan AndaM menepilah dan nyalakan lampu hazzard jika motor Anda memiliki fitur ini. 3. Patuhi Rambu di Perempatan Jalan Sering juga terjadi di lokasi seperti ini, meskipun sudah ada lampu pengatur lalu lintas dan rambu lainnya kadang masih banyak orang yang tak menggunakan nalar sehat dengan tetap menerobos lampu saat merah dan tak sabar menunggu hijau. 4. Jangan Mengambil Jalur Orang Lain Kondisi jalan sekarang memang makin padat kendaraan baik roda empat maupun roda dua. Ya namanya macet dinikmati aja. Tapi sering kita lihat disaat macet, banyak yang nekat jalan di jalur yang berlawanan. Mereka mungkin berpikir lebih cepat, tapi hal ini selain merugikan diri sendiri jika terjadi kecelakaan dapat merugikan orang lain. Dan pastinya akan membuat jalan semakin semrawut. 5. Patuhi Rambu-Rambu Waspada dan Larangan Biasanya rambu-rambu waspada itu berwarna kuning untuk memperingatkan kita agar hati-hati, misalnya Rambu Rawan Longsor, Tikungan Tajam dan lainnya. Untuk rambu larangan biasanya identik dengan lingkaran berwarna merah yang dicoret misalnya dilarang putar balik, dilarang belok kiri dan lain-lain. Kecelakaan bukanlah hal yang kita inginkan. Meskipun terkadang kita sudah berhati-hati namun orang lain belum tentu hati-hati. Tetaplah jadi pelopor keselematan berkendara dan mari kita patuhi rambu-rambu lalu lintas serta marka jalan yang ada. Keep safety on road ya! Selamat mudik. SYAIFUL ACHMAD

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Gunakan CBR Series, Tim Astra Honda Siap Bertarung di Kejuaraan ARRC Zhuhai
    Gunakan CBR Series, Tim Astra Honda Siap Bertarung di Kejuaraan ARRC Zhuhai
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Honda Vario 125 2024 Dapat Warna Baru, Simak Simulasi Kreditnya
    Honda Vario 125 2024 Dapat Warna Baru, Simak Simulasi Kreditnya
    Anjar Leksana . 15 Apr, 2024
  • MotoGP Amerika 2024: Vinales Juara, Marc Marquez Crash
    MotoGP Amerika 2024: Vinales Juara, Marc Marquez Crash
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Modifikasi Warna Vespa Jadi Tren 2024
    Modifikasi Warna Vespa Jadi Tren 2024
    Zenuar Yoga . 12 Apr, 2024
  • Federal Oil dan Mobil Lubricants Gelar Program Mudik Buat Mekanik
    Federal Oil dan Mobil Lubricants Gelar Program Mudik Buat Mekanik
    Muhammad Hafid . 09 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pasca Lebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pasca Lebaran 2024
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Zenuar Yoga . 26 Mar, 2024
  • Pilihan Supermoto yang Bisa Buat Harian Maupun Mudik
    Pilihan Supermoto yang Bisa Buat Harian Maupun Mudik
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Mau Lebaran Pakai Motor Baru? Ini Pilihannya dengan Banderol Murah
    Mau Lebaran Pakai Motor Baru? Ini Pilihannya dengan Banderol Murah
    Zenuar Yoga . 19 Mar, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023