Marc Marquez Main Angklung Bawakan Lagu Bengawan Solo di Bandung

Marc Marquez Main Angklung Bawakan Lagu Bengawan Solo di Bandung
BANDUNG, 11 Februari 2019 – Akhir pekan pembalap MotoGP Repsol Honda Team, Marc Marquez di Bandung ditutup dengan bermain angklung di Saung Angklung Udjo, yang diikuti oleh sekitar 200 anggota komunitas motor Honda. Marquez ikut memainkan beberapa lagu populer dengan angklung. Kunjungan ke Saung Angklung Udjo merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Repsol Honda Team Visit Indonesia 2019, digelar oleh PT Astra Honda Motor (AHM) bersama tim Repsol Honda. Selama dua hari, 9 dan 10 Februari 2019, Marquez habiskan akhir pekan di ibukota Jawa Barat. Selain komunitas, Marquez juga bermain angklung didampingi jajaran petinggi AHM dan para pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT). Beberapa lagu yang dimainkan selama acara yaitu; “Bengawan Solo”, “Can’t Help Falling In Love” dan lagu Jepang “Sukiyaki” yang di Indonesia populer menjadi “Nyanyian Kode” oleh Warkop DKI. “Bersama Marquez kesenian asli Indonesia ini akan semakin mendunia. Kami di AHM berkomitmen untuk terus melanjutkan upaya pelestarian budaya bangsa ini melalui program pembinaan budaya Angklung di kalangan generasi muda melalui sekolah-sekolah binaan,” ujar Production, Engineering, and Procurement Director AHM David Budiono. Tidak hanya bermain angklung, juara dunia MotoGP lima kali itu pun tampil bernyanyi lagu Spanyol, "Besame Mucho", dan menunjukkan kemampuannya menari saat lagu "Despacito" dimainkan. Marquez yang bertandang setelah tes pra-musim di Sepang, Malaysia, tampak senang menikmati acara. Sejak 2013, AHM secara konsisten melakukan pembinaan dan pelatihan para guru seni musik agar dapat mentransfer pengetahuan dan keterampilan bermain musik angklung kepada para generasi muda di 31 sekolah binaan Honda melalui Program Sekolah Binaan Angklung. Sebagai tolak ukur keberhasilan proses pembelajaran budaya Angklung di masing-masing sekolah binaan, AHM bekerja sama dengan Saung Angklung Udjo menggelar kompetensi Pasanggiri Angklung yang telah digelar secara konsisten sejak 4 tahun lalu. Diharapkan kesenian angklung tidak hanya bisa mendunia dikenal, tetapi juga disukai oleh para generasi milenial. WAHYU HARIANTONO

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Gunakan CBR Series, Tim Astra Honda Siap Bertarung di Kejuaraan ARRC Zhuhai
    Gunakan CBR Series, Tim Astra Honda Siap Bertarung di Kejuaraan ARRC Zhuhai
    Anjar Leksana . 18 Apr, 2024
  • Honda Vario 125 2024 Dapat Warna Baru, Simak Simulasi Kreditnya
    Honda Vario 125 2024 Dapat Warna Baru, Simak Simulasi Kreditnya
    Anjar Leksana . 15 Apr, 2024
  • MotoGP Amerika 2024: Vinales Juara, Marc Marquez Crash
    MotoGP Amerika 2024: Vinales Juara, Marc Marquez Crash
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Modifikasi Warna Vespa Jadi Tren 2024
    Modifikasi Warna Vespa Jadi Tren 2024
    Zenuar Yoga . 12 Apr, 2024
  • Federal Oil dan Mobil Lubricants Gelar Program Mudik Buat Mekanik
    Federal Oil dan Mobil Lubricants Gelar Program Mudik Buat Mekanik
    Muhammad Hafid . 09 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pasca Lebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pasca Lebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Zenuar Yoga . 26 Mar, 2024
  • Pilihan Supermoto yang Bisa Buat Harian Maupun Mudik
    Pilihan Supermoto yang Bisa Buat Harian Maupun Mudik
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Mau Lebaran Pakai Motor Baru? Ini Pilihannya dengan Banderol Murah
    Mau Lebaran Pakai Motor Baru? Ini Pilihannya dengan Banderol Murah
    Zenuar Yoga . 19 Mar, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023