Honda Big Bike dan Premium Bike Honda Hadir di GIIAS 2017

Honda Big Bike dan Premium Bike Honda Hadir di GIIAS 2017
JAKARTA, 11 Agustus 2017 -- PT Astra Honda Motor (AHM) menghadirkan jajaran Big Bike dan premium Bike Honda pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS), 10-20 Agustus 2017 di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang. Dua model baru, Honda CBR1000RR Fireblade dan All New Honda CBR250RR Special Edition juga hadir untuk pertama kalinya. Menempati lokasi di Hall 10A ICE BSD City, Tangerang, AHM menyuguhkan tiga zona display sepeda motor premium yaitu zona Total Control, Adventure, dan Lifestyle. AHM turut membuka booth kedua di area Foyer Hall 10A ICE yang memajang beragam aksesoris dan apparel premium Honda. Sementara bagi konsumen yang ingin mencoba performa motor premium dan big bike Honda, dapat mengunjungi area test ride di depan Hall 3 ICE. Marketing Director AHM Thomas Wijaya mengatakan kehadiran booth motor Honda pada ajang GIIAS 2017 diharapkan dapat semakin mendekatkan jajaran motor premium dan big bike Honda kepada pecintanya. “Kami ingin menghadirkan beragam varian line-up kami serta memberikan kesempatan bagi pecinta sepeda motor Honda untuk melihat langsung kecanggihan teknologi, design terbaik, dan merasakan langsung performa tinggi setiap produk Honda di seluruh segmen premium, baik big bike, sport dan skutik Honda,” katanya. Kali ini, AHM menghadirkan versi jalan raya tunggangan jawara dunia di ajang balap MotoGP yaitu Honda RC213V-S, motor baru Honda CBR1000RR Fireblade, All New Honda CBR250RR Special Edition dengan tampilan khas bertema the Art of Kabuki, Honda CRF450 RALLY, CRF1000L Africa Twin dan CRF250RALLY, Honda CMX500 Rebel, serta skutik premium bergaya Eropa SH150i. Motor-motor premium dan big bike Honda ini pun dihadirkan di booth AHM yang berada di foyer Hall 10A secara bergantian. Beragam aksesoris  dan apparel Honda hadir melengkapi booth dengan nuansa premium pada ajang pameran otomotif bergengsi ini. Para pengunjung yang hadir berkesempatan mendapatkan hadiah langsung setiap melakukan transaksi pembelian untuk produk big bike dan premium bike Honda, serta beragam program special yang ditawarkan. AHM juga memberikan kesempatan bagi konsumen yang ingin merasakan langsung sensasi berkendara dengan skutik premium Honda SH150i, supersport All New Honda CBR250RR, serta big bike Honda CB500X dan Honda CRF250RALLY pada area test ride yang disediakan. RAJU FEBRIAN

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Polytron Tambah Lapisan Keamanan Produk Mereka, Termasuk Motor Listrik
    Polytron Tambah Lapisan Keamanan Produk Mereka, Termasuk Motor Listrik
    Ardiantomi . Hari ini
  • Yamaha Siapkan Bengkel & Pos Jaga Selama Libur Lebaran
    Yamaha Siapkan Bengkel & Pos Jaga Selama Libur Lebaran
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Federal Oil Kembali Menggelar Beduk 2024, Berhadiah Nonton MotoGP di Mandalika
    Federal Oil Kembali Menggelar Beduk 2024, Berhadiah Nonton MotoGP di Mandalika
    Zenuar Yoga . 25 Mar, 2024
  • Kedatangan Honda Beat Facelift 2024 Semakin Dekat, Apa yang Berubah?
    Kedatangan Honda Beat Facelift 2024 Semakin Dekat, Apa yang Berubah?
    Anjar Leksana . 25 Mar, 2024
  • Masyarakat Tidak Disarankan Mudik Pakai Sepeda Motor
    Masyarakat Tidak Disarankan Mudik Pakai Sepeda Motor
    Alvando Noya . 25 Mar, 2024
  • Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Punya Bagasi Luas, Deretan Skutik Ini Bisa Jadi Pilihan Buat Mudik
    Zenuar Yoga . 26 Mar, 2024
  • Pilihan Supermoto yang Bisa Buat Harian Maupun Mudik
    Pilihan Supermoto yang Bisa Buat Harian Maupun Mudik
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Mau Lebaran Pakai Motor Baru? Ini Pilihannya dengan Banderol Murah
    Mau Lebaran Pakai Motor Baru? Ini Pilihannya dengan Banderol Murah
    Zenuar Yoga . 19 Mar, 2024
  • Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan, Ini Pilihannya
    Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan, Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 14 Mar, 2024
  • Rivalitas Tiga Skutik Baru Pabrikan Jepang, Mana Paling Layak Buat Harian?
    Rivalitas Tiga Skutik Baru Pabrikan Jepang, Mana Paling Layak Buat Harian?
    Zenuar Yoga . 12 Feb, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Ini Hal Wajib yang Dilakukan Ketika Touring Berkelompok
    Ini Hal Wajib yang Dilakukan Ketika Touring Berkelompok
    Zenuar Yoga . 07 Sep, 2023
  • Tips Biar Sepeda Motor Jadi Kinclong Tampak Seperti Baru
    Tips Biar Sepeda Motor Jadi Kinclong Tampak Seperti Baru
    Zenuar Yoga . 28 Agu, 2023
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023