Djakarta Rumble 2016, Acara Kumpul Akhir Tahun Penggila Kastem

Djakarta Rumble 2016, Acara Kumpul Akhir Tahun Penggila Kastem
JAKARTA, 15 Desember 2016 - Demi memenuhi kebutuhan para pecinta otomotif khususnya bidang kastem, Jakarta akan menggelar hajatan bertajuk Djakarta Rumble 2016. Gelaran umum yang akan diadakan pada Sabtu dan Minggu, 17-18 Desember 2016 besok, akan mengambil lokasi di kawasan komersial area Synthesis Residence Kemang, Jakarta Selatan. Event yang digagas oleh Novos Production ini dihadirkan sebagai ajang kumpul akhir tahun para komunitas otomotif khususnya bagi penggila Old Skool Auto Style. Nantinya gelaran ini akan menghadirkan berbagai kegiatan yang digemari komunitas otomotif seperti, art workshop, custom culture, apparels bazzar, talkshow bertema automotive photographic, riding documentary, games serta music performance. "Konsep Djakarta Rumble 2016 mengambil tema Old Skool Revival, kami rencanakan akan menjadi sebuah banchmark sebagai event akhir tahun penggila otomotif, vintage dan custom yang rencananya akan kami gelar setiap tahun," ujar Krisnanto Sutrisman, Ketua penyelenggara Djakarta Rumble 2016 di Jakarta, Rabu (14/12) malam. Selain berlokasi di kawasan strategis di wilayah selatan jakarta yaitu Synthesis Residence Kemang, acara ini juga di dukung oleh Gastank Magazine, Mastom Custom, Flash Rabbit Garage dan Kickstart Apparels. Di sisi komunitas, nantinya acara ini akan dihadiri juga Cafe Racer Indonesia, Riders Association of Triumph, Ahooy Geboy, Old Skool Jakarta BMX, Scooterfixed, Bradercute, Street Mate Custom serta ilprimo garage. Tidak hanya itu, nama lain yang sudah kawakan di dunia kastem seperti Backstagers Indonesia, Novos Production, Red Square, Arthur Technics, Pintu 27 dan Adi Production juga turut mendukung acara yang akan digelar selama dua hari teraebut. Menariknya, gelaran ini juga akan dihadiri penggila mobil lawas alias retro berbagai merek. Imron Rosyadi, Sales and Marketing General Manager Sythesis Residence Kemang mengatakan pihak Synthesis Residence Kemang memberikan dukungan berupa venue seluas dua hektar di kawasan komersial area. Area ini rencananya akan dibangun beberapa tower appartemen dan pusat perbelanjaan. “Kami berharap gelaran ini akan membuat kesan jika kawasan ini merupakan tempat hangout yang cocok bagi semua masyarakat yang gemar melakukan konkow dan bisa dijadikan meeting point bagi para penggila motor kastem dan juga komunitas mobil retro dan sport," kata Imron Rosyadi. ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Vespa World Day 2024 Dihadiri 30 Ribu Pencinta Vespa
    Vespa World Day 2024 Dihadiri 30 Ribu Pencinta Vespa
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana . 23 Apr, 2024
  • Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Zenuar Yoga . 23 Apr, 2024
  • Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Anindiyo Pradhono . 23 Apr, 2024
  • Honda Giorno+ 2024 Special Edition Bercorak Donald Duck
    Honda Giorno+ 2024 Special Edition Bercorak Donald Duck
    Anjar Leksana . 22 Apr, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023