Call Center 135 Bisa Tanya Apapun Soal Layanan Pertamina

Call Center 135 Bisa Tanya Apapun Soal Layanan Pertamina
JAKARTA, 6 Januari 2019 – Anda mau melapor BBM di SPBU Pertamina di daerah Anda kehabisan padahal motor Anda perlu diisi? Atau mau bertanya dimana stok LPG yang masih ada? Atau mau beli Pelumas Pertamina? Kini semua pertanyaan itu bisa dijawab dengan satu nomor telpon di Pertamina Call Center 135. Ini adalah layanan Customer Care terbaru dari Pertamina yang diluncurkan hari ini, Rabu (6/2/2019). Direktur Pemasaran Retail PT Pertamina (Persero), Mas‘ud Khamid layanan ini secara khusus melayani informasi seputar produk-produk Pertamina seperti BBM, LPG dan Pelumas. Diluncurkannya layakan ini terkait era digital dimana layanan haruslah menyentuh dan berinteraksi langsung dengan pelanggan. “Layanan Pertamina Call Center 135 ini merupakan terobosan yang diharapkan menjadi layanan customer care yang mampu memotret perilaku dan kebutuhan konsumen yang berbeda-beda dan unik di zaman sekarang ini,” kata Mas'ud di sela-sela acara soft launching di Kantor Pusat Pertamina di Jakarta. Nantinya, semua pertanyaan masyarakat terkait semua produk Pertamina baik BBM, LPG maupun Pelumas akan dijawab di call center ini. Layanan ini juga melayani masukan masyarakat mengenai pelayanan SPBU dan channel pemasaran produk Pertamina lainnya seperti Agen & Pangkalan LPG dan Outlet pelumas. Tidak hanya itu, informasi mengenai program-program promosi Pertamina seperti Loyalty Program My Pertamina, Program Promo Produk serta Program Berkah Energi Pertamina yang sekarang masih berjalan semua dapat ditanyakan melalui Call Center 135. “Konsumen saat ini sangat ingin dilayani dengan baik, karena pentingnya layanan konsumen kami meluncurkan Call Center 135 ini,” kata Mas’ud. “Layanan ini bersifat 24 jam dan 7 hari seminggu.” Layanan Pertamina Call Center 135 ini sudah dapat diakses masyarakat pada hari ini, Rabu (6/2). Meski demikian Pertamina masih menyelesaikan pengumpulan data semua layanan penjualan sehingga nantinya Call Center 135 ini akan berjalan penuh pada awal bulan Maret 2019. RAJU FEBRIAN

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Vespa World Day 2024 Dihadiri 30 Ribu Pencinta Vespa
    Vespa World Day 2024 Dihadiri 30 Ribu Pencinta Vespa
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Bangkitkan Nilai Sejarah Balap, Yamaha Rilis XSR900 GP
    Anjar Leksana . 23 Apr, 2024
  • Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Ducati Indonesia Gelar Program Check-Up Gratis dan Diskon 70 persen Suku Cadang
    Zenuar Yoga . 23 Apr, 2024
  • Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Michelin Indonesia Gelar Safety Riding Class untuk Pengendara Perempuan
    Anindiyo Pradhono . 23 Apr, 2024
  • Honda Giorno+ 2024 Special Edition Bercorak Donald Duck
    Honda Giorno+ 2024 Special Edition Bercorak Donald Duck
    Anjar Leksana . 22 Apr, 2024
  • Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Adu Varian Tertinggi Yamaha Lexi LX 155 dengan Honda Stylo 160, Siapa Unggul?
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2024
  • Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Update Motor Sport Yamaha 150 cc Pasca Lebaran 2024, Termurah Rp20 jutaan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2024
  • Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Setelah Lebaran 2024 Mau Cari Skutik 125 cc Seharga Rp20 jutaan? Ini Pilihannya
    Zenuar Yoga . 19 Apr, 2024
  • Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Pilihan Skutik Maxi dan Classy Yamaha Pascalebaran 2024
    Zenuar Yoga . 18 Apr, 2024
  • Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Suka Jadi Perhatian? Ini Motor Ikonik Honda yang Layak Dipilih
    Zenuar Yoga . 15 Apr, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Perhatikan Hal ini Sebelum Mudik Menggunakan Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 21 Mar, 2024
  • Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Biar Aman dan Nyaman di Jalan, Ini Tips Berkendara saat Berpuasa
    Zenuar Yoga . 20 Mar, 2024
  • Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Test Ride Suzuki V-Strom 250SX: Jajal Kapabilitas Motor Tualang di Lintasan Off-Road!
    Setyo Adi Nugroho . 08 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    First Ride Yamaha Lexi LX 155: Lincah, Irit dan Fungsional Jadi Satu
    Bangkit Jaya Putra . 07 Feb, 2024
  • First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    First Ride Honda Stylo 160: Desain Retro Tapi Ada Rasa yang Sama
    Setyo Adi Nugroho . 04 Feb, 2024
  • First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    First Ride Suzuki Burgman Street 125EX: Desain Nyentrik, Handling Pas
    Anindiyo Pradhono . 01 Feb, 2024
  • Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Test Ride Harley-Davidson Pan America 1250 Special: Sang Penantang Baru di Segmen Tualang
    Zenuar Yoga . 27 Okt, 2023